Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan

  • August 7, 2020
  • Abstract Views: 0
  • Downloads: 0
  • Page: 57-66
Corresponding Author

Keywords:

kekerasan; anak; perempuan

Abstract

Kekerasan yang terjadi terhadap anak dan perempuan tanpa kita sadarisering dilakukan oleh orang orang dewasa. Padahal mereka adalah orang yangmemiliki tugas sebagai pelindung anak dan perempuan yang paling utama.Parahnya sebuah survei menyatakan 60 % wanita (ibu ) lebih sering melakukankekerasan dari pada laki laki (ayah). begitu pula dengan tindak kekerasan terhadapperempuan,yang dimana kebanyakan yang menjadi pelaku adalah orang orangyang berada paling dekat dengan mereka, seperti ayah dan juga suami. Terdapatbeberapa hal yang melatar belakangi mengapa kekerasan terhadap anak lebihbanyak dilakukan oleh seorang ibu, diantaranya adalah stress dan juga kenanganmasa lalu yang suram. Kekerasan terhadap anak dan perempuan itu dapatmenyebabkan berbagai macam dampak negatif, diantaranya ialah fisik maupunpsikis. Bahkan kekerasan terhadap anak dan perempuan itu memiliki dampakyang sangat berbahaya, yaitu dapat menyebabkan kematian terhadap korban.Dampak lainnya yang juga berbahaya ialah trauma yang berkepanjangan,dikhawatirkan hal tersebut akan memicu adanya pengulangan tindakan kekerasanyang pernah dialaminya, yang menjadi korban adalah anak anak mereka dimasadepan. Pelaku tindakan kekerasan ditindak tegas dalam peraturan perundangundangan. peraturan tidak memandang bulu, walaupun pelaku adalah orang tuaqsendir tetap di tindak dengan tegas guna meminimalisir dan juga menghentikantindakan kekerasan yang kerap terjadi. 

References

Kementrian pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak. (2017). Mengenal Kekerasan terhadap perempuan dan anak. Jakarta : Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak.

Ahsinin, adzkar. diyah stiawati. Fr. Yohana Tantria Wardhani. Prof. Dr. Sulistiyowati Irianto. MAVeronica,SH.,MA.Mencegah dan Menangani Kekerasan Seksual terhdap Perempuan dan Anak di Lingkungan Pendidikan.

Maknun,lulu'il.(2016). Kekerasan terhadap anak oleh orang tua yang stres. Jakarta:UIN Syarif Hidayatullah.

kandedes, lin. (2020). Kekerasan terhadap anak dimasa pandemi covid19 .Jakarta : UIN Syarif Hidayatullah.

Hasbi, Muhammad. (2017). kekerasan terhadap perempuan menurut tinjauan agama dan sosiologi . Watampone : STAIN watampone.

Hana, lidwina.(2016).'Kasus Pemerkosaan dan Pembunuhan Yuyun dalam Kacamata Kultur Patriarki". Jurnal studi kultural volume 1 ( hal 126) Komnas perempuan. 15 bentuk kekerasan seksual.

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Mengakhiri kekerasan terhadap perempuan dan anak di Indonesia.

Hidayat, fahri.(2015). "Pengembangan Paradigma Integrasi Ilmu: Harmonisasi Islam dan Sains dalam Pendidikan", Jurnal pendidikan Islam Volume 4 ( Hal. 317).

Hidayat, fahri. (2019). "Perspektif Peneliti Outsider Terhadap Perilaku Keagamaan Masyarakat Muslim (Kajian pada Pemikiran Frederick M. Denny)". Jurnal studi islam volume 14 ( Hal 111).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.